Pages

Tentang Router

Router



A.  Pendahuluan
     Pada hari ini senin 8 januari 2018 akan memberikan info tentang router,

         1. Pengertian
        Router adalah suatau alat yang di gunakan untuk membagi jaringan ke pengguna lainnya. router dengan skala besar memberikan funsional yang lebih bagi pengguna.

     2. Latar Belakang
         Roter tidak asing lagi di dunia IT tetapi asing bagi masyarakat yang belum mengetahui tentang IT jadi saya akan memberikan sedikit info tentang router.

    3. Maksud Dan Tujuan 
         Memberikan ilmu tentang router ke masyarakat luas.

B. ALAT DAN BAHAN : 

    Komputer.

     Internet.

     Buku tentang router 
     Router
  
C.  Jangka waktu pelaksanaan kegiatan.

     Waktu secukupnya untuk memahami tentang router dan luangakan waktu membaca refensi.
D. Proses dan tahap yang di dapatkan
     Roter adalah alat yang di gunakan untuk membagi jaringan kepada orang lain. router dalam jaringan besar menawrkan fungsional yang lebih dari router jaringan kecil
      Fungsi router dalam jaringan adalah sebagai penghubung dua jaringan atau lebih untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya. Namun router berbeda dengan switch di karenakan switch hanya menghubungkan area local atau LAN. sedangakan router di gunkan untuk menghubungkan antara lan satu sama yang lain.
       Jenis dan macam-macam router
   1. Router Aplikasiyaitu aplikasi router yang dapat kita instal pada saat kita instal SO, sehingga  kemampuanya seperti router.

   2. Router Hardware yaitu roter yang memiliki kemampuat seperti router, dengan itu kita dapat membagi IP adress. misalnya dari router ini adalah access point, wilayah yang mendapat Ip Address dan koneksi internet disebut Hot Spot Area.

  3. Router PC yaitu komputer yang mempunyai fungsi seperti router.  untuk membuatnya kita tidak memperlukan komputer dengan spesifiksi yang bagus tetapi kita hanya menggunakan prosesor pentium dua, hard drive 10 GB dan ram 64 serta telah tersedia LAN Card  sudah bisa digunakan sebagai router PC. pada komputer tersebut di instal dengan operasi khuus yaitu sistem operasi mikrotik.

E. Hasil yang di dapatkan
    dapat mengerti apa itu kegunaan router dan jenis-jenis router.

F. Temuan permasalahan.
    kesulitan penggunaan router dikarenakan kurang pemahaman router.

G. kesimpulan yang di dapatkan.
    lebih mudah mengerti tentang seputar router.
    
H. refensi dan daftar pusaka.
     https://dtechnoindo.blogspot.co.id/2016/12/pengertian-fungsi-cara-kerja-dan-jenis.html

0 comments:

Post a Comment